Cara Root HP Android Asus Zenfone Tanpa PC, 100% Berhasil

 
Cara Root HP Android Asus Zenfone Tanpa PC, 100% Berhasil
#root hp asus zenfone
cara root ponsel asus tanpa pc - "Hai, sob! gimana nih kabar nya? semoga selalu baik yaa". ada yang menggunakan smarphone dari asus? pasti ada dong dan mungkin salah satunya kamu ya, nah buat kamu yang berniat melakukan rooting smartphone asus zenfone tapi gak mau ribet harus buka komputer atau laptop, kamu bisa coba cara yang saya share kali ini.

Lebih bersih dengan pc memang, namun kita ambil yang simple nya saja ya toh fungsinya masih sama. pada tutor kali ini, rooting tidak menggunakan aplikasi instant root seperti kingroot, framaroot, kingoapp, root genius dan aplikasi instant root lain. ada aplikasi rooting khusus untuk vendor ponsel dari asus. oke kita langsung eksekusi saja.

tutorial cara root hp asus zenfone dengan aplikasi (tanpa pc)


Persiapan :
  • Aplikasi zenfone root apk
  • Pastikan batrai smartphone cukup
  • Untuk mengantisipasi, silahkan kamu backup data-date penting terutama di internal memory

langkah-langkah root hp asus zenfone


1. Jika kamu sudah download aplikasinya, silahkan install seperti biasa.

jika kamu belum pernah menginstall aplikasi di luar Google Play Store, silahkan masuk ke Setting / Pengaturan > Security / Pengamanan > Unknown Source / Sumber tidak diketahui > lalu Install.

2. Aktifkan usb debungging, silahkan masuk ke Setting > About Phone > tekan-tekan Build number sebanyak 7x hingga muncul pesan "You are now a developer!".

3. Berikut nya mulai proses root, buka aplilkasi zenfone root apk nya.

4. Pilih SuperSU > nanti akan muncul jendela disclaimer > Ok.

5. Selesai .


Perangkat yang berhasil di root adalah perangkat yang ber os android jelly bean, diantara nya :
  • Zenfone S ( T00N )
  • Zenfone 5 ( T00F / T00J )
  • Zenfone 5 LTE ( T00P )
  • Zenfone 6 ( T00G / Z002)
  • FonPad Note 6 ME560CG ( K00G ) v11.2.1.22, Factory reset sebelum rooting
  • FonePad 7 FE375CG ( K019 )
  • MeMO Pad 7 FE375CG ( K019 )
  • MeMO Pad 8 ME181C ( K011 )
  • Transfoemer Pad TF103C ( K010 )
  • Transfoemer Pad TF303CL( K014 )

Sekian dari saya :
Nah itulah tadi tutorial singkat tentang cara root smartphone android asus zenfone tanpa pc, kamu punya cara lain yang lebih simple dan mudah? Ayo Share pengalaman kamu root asus zenfone di kolom komentar ya sob, moga aja bermafaat. selamat mencoba dan semoga berhasil.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

3 Ways Snapchat Screenshot Without Them Knowing On Android

Cara Pasang Tema Pihak Ketiga Xiaomi Miui 10

Cara Memulihkan File Yang Dihapus Dari Hard Drive Dengan 2 Cara